Skip to main content
Boy Yendra Tamin

follow us

Kota Tua Padang Objek Wisata Sejarah di Kota Padang, Sumatera Barat

Kota Tua Padang atau Padang kota lama tidak jauh beda dengan kota tua lainnya di Indonesia seperti kota tua Jakarta kota tua Semarang Kota Tua Bandung pada umumnya menjadi objek wisata sejarah. Kota tua padang yang sudah ditetapkan sebagai cagar budaya dan menjadi salah satu objek wisata sejarah di Kota Padang Sumatera Barat memiliki daya tarik sendiri bagi wisatawan yang berkunjung ke Kpta Padang. Kota tua Padang dengan sejumlah bangunan peninggalan kolonial Belanda yang masih berdiri kokoh dan sebagian sudah direnovasi dengan tetap mempertahankan bentuk aslinya. Kota Tua Padang berada dikawasan Batang Harau Padang dan Jembatan Siti Nurbaya sekaligus menjadi tempat nongkrong dan Pemko padang terus berupaya kawasan kota tua Padang dalam konsep kawasan wisata terpadu. Untuk melihat kondisi kota tua Padang bisa dilihat pada video dibawah ini.

Spesial Untuk Anda:

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar